visitor

Selasa, 21 April 2009

TAKDIR


JANGAN ANDA TANGISI APA YANG SUDAH BERLALU DAN JANGAN ANDA HAMBUR-HAMBURKAN AIR MATA ANDA DENGAN SIA-SIA,KARENA DENGAN CARA APAPUN ANDA TIDAK AKAN DAPAT MENGEMBALIKAN APA YANG SUNAH LEWAT DAN BERLALU,BETAPAPUN KERASNYA ANDA MENGIKAT RAMBUT DAN MENAHAN KESUSAHAN SERTA KEKERUHAN DI KERONGKONGAN ANDA,ANDA TETAP TIDAK AKAN DAPAT MENGEMBALIKAN SECUIL PERISTIWA PUN YANG TELAH TERJADI PADA MASA LALU ,DAN KITA TIDAK MAMPU MENGUBAH MASA LALU DAN TIDAK PULA MERANCANG MASA DEPAN DENGAN GAMBARAN YANG SESUAI DENGAN KEHENDAK KITA ,UNTUK ITU TIDAK ADA GUNANYA MEMBINASAKAN DIRI DALAM KEKECEWAAN KARENA SESUATU YANG TIDAK MAMPU KITA UBAH ,JADI JANGAN ADA TUNJUKAN PANDANGAN ANDA KE SISI-SISI YANG BURUK DARI KEHIDUPAN INI ,TETAPI TUNJUKAN KEPADA SISI-SISI YANG INDAH .USIRLAH BAYANGAN KEGAGALAN DAN BIARKANLAH IA BERADA DI LUAR HATIMU.KENANGLAH SEMUA KESUKSESAN DAN KEGEMBIRAAN SERTA LUPAKAN SEMUA BENCANA DAN MUSIBAH. (Dr.Aidh Al-Qarni)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar