Gadis itu telah berjuang melawan leukemia selama dua tahun, suatu pertempuran yang akan berakhir hanya dalam hitungan minggu. Tapi Jayla mempunyai seorang sahabat sejati bernama Jose Griggs yang berusia 7 tahun, sesama pasien di Children’s Medical Center di Dallas. Pria cilik berumur 7 tahun inilah yang menjadi pengantin prianya. Jayla dan Jose mengikat simpul di bulan Februari 2009 untuk memenuhi keinginan terakhir: Menikah dalam acara pernikahan yang indah, dikelilingi oleh keluarga dan teman-teman. Dari bunga hingga ruang perjamuan, sumbangan pun mengalir ke Texas Utara untuk memberikan pengantin sebuah pernikahan impiannya.
source:http://sudimampir.blogspot.com/2010/12/kisah-nyata-menikah-di-usia-7-tahun.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar